Welcome to my Blog.... [~___~]

Praktek Kondisi Menggunakan Switch

Kamis, 24 April 2014

Praktek Kondisi Menggunakan Switch

Apa kabar sobat ? Ketemu lagi nih .. dengan admin , Kali ini saya akan posting tentang kondisi menggunakan Switch dalam pemrograman Terstruktur... :-)
oke sobat ,, materi ini gak tergolong susah kok .. 
langsung aja ke materi deh :-D

Switch adalah operator kondisi yang memiliki fungsi yang sama dengan if elseif. Operator ini juga dipakai untuk kondisi percabangan lebih dari satu. Bedanya if elseif mengerjakan tugasya dengan cara memeriksa statement kondisi yang ada satu persatu,
maka switch tidak. Switch akan memeriksa nilai statement kondisi bersamaan lalu menjalankan yag nilai kondisinya sesuai.

Perbedaan Antara struktur IF dengan Switch

Walaupun memiliki tujuan yang hampir sama, namun struktur IF dan switch memiliki perbedaan yang mendasar.
Didalam struktur switch, kondisi logika hanya akan diperiksa satu kali saja, yaitu pada awal perintah switch, dan hasilnya di bandingkan dengan setiap case. Akan tetapi di dalam struktur if, setiap kondisi akan selalu diperiksa. Sehingga jika anda memiliki struktur percabangan yang banyak, struktur switch akan lebih cepat dieksekusi.
Namun disisi lain, switch memiliki keterbatasan dalam jenis operasi perbandingan yang dapat dilakukan. Operasi perbandingan di dalam switch terbatas untuk hal-hal sederhana seperti memeriksa nilai dari sebuah variabel.
Struktur switch tidak bisa digunakan untuk percabangan program dengan operasi yang lebih rumit seperti membandingkan 2 variabel. Kita tidak bisa menggunakan switch untuk membuat kode program menentukan nilai terbesar seperti contoh pada tuturial IF sebelum ini.Untuk kebanyakan kasus, kita akan sering menggunakan IF dibandingkan switch.

PRAKTEK KONDISI MENGGUNAKAN SWITCH

Praktek menggunakan Switch1, Simpan dengan nama Switch1 :
<html>
<body>
<font color = "yellow">
<font face = "Comic Sans MS">
<font size = "49px">
<body bgcolor = "purple">
<head>
<title>Penggunaan Switch </title>
<body>
<?php
$nilai = 70
switch ($nilai)
{
case '20': echo "Nilai anda $nilai";
break;
case '30': echo "Nilai anda $nilai";
break;
case '50': echo "Nilai anda $nilai";
break;
case '70': echo "Nilai anda $nilai";
break;
}
?>
</body>
</html> 

Hasil sebagai berikut :

Praktek menggunakan Switch2, Simpan dengan nama Switch2 :
 <html>
<body>
<font color = "#FFCC99">
<font face = "Comic Sans MS">
<font size = "49px">
<body bgcolor = "brown">
<head>
<title>struktur kendali dengan Switch </title>
</head>
<body>
<?php
$english = date ("1");
switch ($english_day)
{
case "Monday": $Indonesia = "Senin"
break;
 case "Tuesday": $Indonesia = "Selasa"
break;
case "Mednesday": $Indonesia = "Rabu"
break;
case "Thursday": $Indonesia = "Kamis"
break;
case "Friday": $Indonesia = "Jumat"
break;
case "Saturday": $Indonesia = "Sabtu"
break;
default:
$indonesia = "Minggu";
}
print (<h2> Hari ini adalah hari $indonesia </h2>")
?>
</body>
</html>

Hasil sebagai berikut :

 

Praktek menggunakan 3 Switch, simpan dengan nama Switch3 :
<html>
<body>
<font color = "#9933CC">
<font face = "Comic Sans MS">
<font size = "6px">
<body bgcolor = "CC9933">
<HEAD>
<TITLE>Latihan Menentukan Nama Hari</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
<FORM>
Bulan:
<INPUT TYPE=TEXT NAME=bulan><BR><BR>
Tahun :
<INPUT TYPE=TEXT NAME=tahun><BR><BR>
<INPUT TYPE=SUBMIT VALUE="Tentukan hari">
</FORM>
<?php
switch($bulan){
case 1 :
case 3 :
case 5 :
case 7 :
case 8 :
case 10 :
case 12 :
$hari = 31;
break;
case 4 :
case 6 :
case 8 :
case 11 :
$hari = 30;
break;
case 2 :
if(($tahun%4) == 0){
$hari = 29;
}else{
$hari = 28;
}
}
echo("<h2>Jumlah hari pada bulan $bulan tahun $tahun = $hari hari</h2>");
?>
<body>
</html> 

Hasil sebagai berikut :

 

 TUGAS

1. BUATLAH PROGRAM MENGGUNAKAN KONDISI SWITCH UNTUK MENENTUKAN GRADE NILAI
MATAKULIAH PEMROGRAMAN TERSTUKTUR
Nilai 80 – 100 mendapat nilai A
Nilai 70 – 79 mendapat nilai B
Nilai 60 – 69 mendapat nilai C
Nilai 50 – 59 mendapat nilai D
Nilai 40 – 49 mendapat nilai E

Penyelesaiannya : 

<html>
<font color="#FF33FF"
<font face='Courier New, Courier, monospace'>
<font size="60px">
<body bgcolor="green">


<?php
$nilai=90;
switch($nilai) {
case 100:
case 99:
case 98:
case 97:
case 96:
case 95:
case 94:
case 93:
case 92:
case 91:
case 90:
case 89:
case 88:
case 87:
case 86:
case 85:
case 84:
case 83:
case 82:
case 81:
case 80:
$predikat="A";
break;
case 79:
case 78:
case 77:
case 76:
case 75:
case 74:
case 73:
case 72:
case 71:
case 70:
$predikat="B";
break;
case 69:
case 68:
case 67:
case 66:
case 65:
case 64:
case 63:
case 62:
case 61:
case 60:
$predikat="C";
break;
case 59:
case 58:
case 57:
case 56:
case 55:
case 54:
case 53:
case 52:
case 51:
case 50:
$predikat="D";
break;
case 49:
case 48:
case 47:
case 46:
case 45:
case 44:
case 43:
case 42:
case 41:
case 40:
$predikat="E";
break;
}
echo"==================================<br>";
echo"Nilai anda $nilai dan Predikatnya $predikat<br>";
echo"==================================<br>";
?>

 Hasilnya sebagai berikut :


2. BUATLAH PROGRAM DENGAN MENGGUNAKAN KONDISI DENGAN MENGGUNAKAN FUNGSI PEMANGGILAN UNTUK MENGHITUNG GAJI KARYAWAN 

Penyelesaiannya : 

<html>
<font color="##9933CC"
<font face='Courier New, Courier, monospace'>
<font size="54px">
<body bgcolor="#CC9933">

<?php
$gajipokok=1000000;
$masakerja=10;
if ($masakerja<=7) {
    $tunjangan=250000;
}
elseif($masakerja<=10){
    $tunjangan=500000;
}
elseif($masakerja<=12){
    $tunjangan=750000;
}
elseif($masakerja<=15){
    $tunjangan=1000000;
}
elseif($masakerja<=20){
    $tunjangan=1500000;
}elseif($masakerja<=4){
    echo"belum dapat tunjangan<br>";
}
else {
    echo "masa kerja tidak diketahui<br>";
}

$totalgaji=$tunjangan+$gajipokok;
echo "Gaji Pokok = $gajipokok<br>";
echo "Masa Kerja = $masakerja<br>";
echo "Tunjangan = $tunjangan<bemoga bermanfaat iya sobatr>";
?>

Hasilnya sebagai berikut :


Semoga bermanfaat iya sobat , sedikit materi tentang praktek menggunakan Switch dari admin ini.

 Sumber : Berbagai Sumber

0 komentar:

Posting Komentar